Jumat, 18 Agustus 2023

Harga Parket lantai per dus Termurah Dan Terbaru 2023

Bagi kamu yang sedang mencari harga parket lantai per dus termurah dan terbaru 2023, perlu di ketahui sebuah barang akan mengalami siklus kenaikan dan penurunan. Hal sangat berpengaruh dari keadaan ekonomi, kelangkaan barang serta supply dan demain yang dimana membuat harga semakin murah maupun mahal.

Kami akan membagikan tentang informasi tentang harga parket lantai kayu per dus untuk kamu yang sedang mencari informasi tentang harga dari parket lantai untuk per dusnya. Semoga ini bisa membantu kamu dalam menentukan bagaimana keputusan kamu untuk memilih memasangkan atau tidak dan berahlih ke pelapis lantai lainnya.

Harga Parket Lantai Per Dus 



Ukuran Per pcsVolume Per dusGrade AGrade B
1.2 x 5 x 20 cm2,52m2Rp. 579.600Rp. 491.400
1.2 x 5 x 25 cm2,525m2Rp. 631.250Rp. 580.750
1.2 x 5 x 30 cm2,52m2 Rp. 806.400Rp. 630.000

Note : Diatas merupakan harga parket lantai dari kayu solid, yaitu jenis parket yang terbuat dari kayu asli

Sebelum memutuskan untuk mengambil ada yang perlu di ketahui karakteristik yang dari lantai kayu jati 

Karakteristik Parket Lantai Jati

karakteristik parket lantai jati membuat tampilan indah dan menawan, berasal dari kayu jati yang sudah terbukti dari kekuatan maupun keawetan. kayu jati sendiri termasuk golongan kayu keras golongan 1. 
Lantai parket jati terbagi menjadi 3 bagian, yakni jenis grade A, B dan C yang setipa gradenya memiliki karkateristik berbeda - beda. Muali dari tampilan permukaan warna hingga kualitas ketahanan parket
 
  • Lantai Kayu Jati Grade A
    Kayu jati grade A memiliki 90% warna coklat yang hampir menyelimuti keseluruhannya dengan di dukung serat kayu yang padat, Serta terdapat minyak pelumas anti rayap.
  • Lantai Kayu Jati Grade B
    Kayu jati grade B memiliki dua warna yakni warna coklat dan putih, mempunyai serat kayu alami yang cukup padat dan terdapat minyak pelumas anti rayap seperti kayu jati grade A.
  • Lantai Kayu Jati Grade C
    Kayu jati grade C ini memiliki warna putih yang hampir menyeluruh karena di ambil dari bagian sisi terluar log kayu jati, mempunyai serat kayu tidak terlalu padat dan tidak beraturan.

 Daftar Harga Lantai Kayu Per Meter dari kayu Jati

JENIS PARKETUKURAN (cm)HARGA PER METER (pcs)
Parquet kayu jati Grade A1,2 x 5 x 20 cmRp. 270.000/M²

1,2 x 5 x 25 cmRp. 300.000/m²

1,2 x 5 x 30 cmRp. 355.000/m²



Parquet kayu jati grade B1,2 x 5 x 20 cmRp. 225.000/M²

1,2 x 5 x 25 cmRp. 255.000/M²

1,2 x 5 x 30 cmRp. 290.000/M²



Parquet kayu jati grade C1,2 x 5 x 20 cmRp. 165.000/M²

1,2 x 5 x 25 cmRp. 180.000/M²

1,2 x 5 x 30 cmRp. 194.000/M²
 
Harga Lantai Kayu Jati Murah di atas belum termasuk dengan biaya pemasangan

Perbedaan Flooring Jati Dan Parquet Jati 

Bagi kamu yang bingung, kenapa ada flooring dna parquet jati, sedangkan fungsinya sama sebagai penutup lantai yang terbuat dari kayu jati. Untuk membedakannya keduanya cukup mudah.

Perbedaan antara flooring jati dan parquet jati terdapat dari segi ukuran dan urat kayu. Jenis parquet memiliki tampilan urat kayu atua serat yang kurang mencolok. Pada jenis flooring memiliki urat kayu yang terlihat jelas atau kata lain begitu terekspose

Daftar Harga Lantai Kayu Vinyl Per Box


 

Vinyl Roll

PRODUKUKURANTEBALLUASHARGA/ROLL
Wood Roll 1.2 mm20m X 2m1.2 mm40 m²Rp 3,000,000
Wood Roll 1.6 mm20m X 2m1.6 mm40 m²Rp 4,300,000

Vinyl Tile

PRODUKUKURANTEBALISILUASHARGA/BOX
Borneo30 cm X 30 cm1.5 mm55 pcs5 m²Rp 500,000
Maxwell30 cm X 30 cm1.5 mm55 pcs5 m²Rp 475,000
Uvi Lucky30 cm X 30 cm1.5 mm49 pcs4 m²Rp 350,000
Nexwood30 cm X 30 cm2 mm33 pcs3 m²Rp 400,000
Woosoung45 cm X 45 cm3 mm16 pcs3.31 m²Rp 648,000

Karakteristik Lantai Vinyl 

Lantai vinyl, juga dikenal sebagai polyvinyl chloride (PVC), memiliki sejarah yang relatif muda jika dibandingkan dengan jenis lantai lainnya seperti kayu atau batu. Vinyl sendiri ditemukan pada pertengahan abad ke-19, tetapi baru benar-benar digunakan sebagai bahan lantai di pertengahan abad ke-20.

Daftar Harga Lantai Kayu Laminate 

1. Kangbang - Harga Rp. 135.000/m2 atau Rp. 325.000/box
2. U Floor - Harga Rp. 195.000/m2 atau 386.000/box
3. Interwood - Harga Rp. 195.000/m2 atau Rp. 386.000/box
4. Kendo - Harga Rp. 200.000/m2 atau Rp. 381.000/box
5. Primewood - Harga Rp. 200.000/m2 atau Rp. 396.000/box
6. Gluck - Harga Rp. 170.000/m2 atau Rp. 329.000/box
7. Zebrano - Harga Rp. 130.000/m2 atau Rp. 310.000/box
8. EazyFloor - Harga Rp. 140.000/m2 atau Rp. 334.600/box
9. Premiere - Harga Rp. 145.000/m2 atau Rp. 280.500/box
10. Meforze - Harga mulai Rp. 215.000/m2 atau Rp. 511.000/box 

Karakteristik Lantai Laminate

Penggunaan lantai terbuat dari kayu sebagai lantai rumah makin bertambah. Tetapi dikarenakan ada kesadaran tentang pentingnya hutan sebagai  ekosistem bumi yaitu paru - paru dunia serta faktor harga bahan baku kayu yang makin meningkat membuat mereka berinovasi menciptakan produk - produk pengganti selain bersifat hampir sama

Parket laminate terbuat dari serbuk kayu yang dicampur resin, memiliki ketebalan 8 mm hingga 12 mm, dan panjang sekitar 1,28 m – 1,3 m.

Parket kayu laminate memiliki sistem klik di bagian kanan dan kiri (interlocking) sehingga proses pemasangannya lebih mudah.
 
Semoga Bermanfaat, artikel dari Harga Parket Lantai Per Dus Murah untuk kebutuhan kamu yang sedih.

Sabtu, 12 Agustus 2023

Harga Lantai Laminate (HDF) Per Meter Murah Dan Terjangkau

pada masa kini lantai laminate atau kita sering sebut parket berbahan HDF ( High density Fiber) merupakan salah satu alternatif dari lantai kayu. Menurut para tukang, parket laminated terbuat dari serbuk kayu yang dipadatkan dengan teknologi tinggi menggunakan mesih press dengan kekuatan di atas 1 ton dan mencampurkan bahan kimia untuk menyatukan serbuk kayu hingga menjadi lembaran papan yang selanjutnya di sebut HDF ( High Density Fiber)

harga lantai laminate per meter

 

Bila kamu sedang mencari informasi tentang harga lantai laminate flooring bisa langasng melihat katalog di bawah ini. bila ingin melihat harga lantai kayu jati bisa cek di postingan kami sebelumnya

Harga Lantai Laminate Per Meter 

1. Kangbang - Harga Rp. 135.000/m2 atau Rp. 325.000/box
2. U Floor - Harga Rp. 195.000/m2 atau 386.000/box
3. Interwood - Harga Rp. 195.000/m2 atau Rp. 386.000/box
4. Kendo - Harga Rp. 200.000/m2 atau Rp. 381.000/box
5. Primewood - Harga Rp. 200.000/m2 atau Rp. 396.000/box
6. Gluck - Harga Rp. 170.000/m2 atau Rp. 329.000/box
7. Zebrano - Harga Rp. 130.000/m2 atau Rp. 310.000/box
8. EazyFloor - Harga Rp. 140.000/m2 atau Rp. 334.600/box
9. Premiere - Harga Rp. 145.000/m2 atau Rp. 280.500/box
10. Meforze - Harga mulai Rp. 215.000/m2 atau Rp. 511.000/box 

Mengenal Sekilas Lantai Laminate 

mengenal lantai laminate
source Rumah123.com
 
Penggunaan lantai terbuat dari kayu sebagai lantai rumah makin bertambah. Tetapi dikarenakan ada kesadaran tentang pentingnya hutan sebagai  ekosistem bumi yaitu paru - paru dunia serta faktor harga bahan baku kayu yang makin meningkat membuat mereka berinovasi menciptakan produk - produk pengganti selain bersifat hampir sama

Parket laminate terbuat dari serbuk kayu yang dicampur resin, memiliki ketebalan 8 mm hingga 12 mm, dan panjang sekitar 1,28 m – 1,3 m.

Parket kayu laminate memiliki sistem klik di bagian kanan dan kiri (interlocking) sehingga proses pemasangannya lebih mudah.

Alih-alih menggunakan kayu asli, parket laminate terdiri dari empat lapis material.

1. Bagian paling bawah adalah lapisan pelindung berbahan melamin. Fungsinya untuk melindungi kayu dari kelembaban lantai yang sudah ada sebelumnya

2. Di atasnya, ada bahan utama atau yang biasa disebut High Density Fiber (HDF)

3. Di atasnya lagi, ada material dekoratif motif kayu agar terlihat seperti kayu alami

4. Paling atas, lapisan film transparan yang berfungsi sebagai pelindung anti gores dan anti air.

Kelebihan Lantai Laminate

1. Permukaan Lantai HDF yang dilapisi berjuta-juta partikel Alumunium Oxide sehingga permukaannya lebih kuat dan lebih tahan gores dibanding solid kayu.
2. Harga yang lebih terjangkau, pilihan warna yang sangat menarik dibanding solid kayu.
3. Pemasangan tanpa menggunakan lem (bahan kimia dari Lem yang tidak baik untuk kesehatan) dan lebih cepat 20 kali dibanding solid kayu.
4. Hasil akhir permukaan yang nyaris sempurna dibanding solid kayu.
5. Bebas perawatan selamanya dibanding solid kayu (polishing/waxing/treatment dsbnya)

itulah sekilas tentang harga lantai laminate HDF Per meter, kamu bisa melihat informasi tentang harga lantai vinyl yang hampir mirip dengan lantai laminate

 

Kamis, 10 Agustus 2023

Ukuran Dan Harga Parket Lantai Vinyl Per Box

lantai vinyl memang menjadi pilihan alternatif pelapis lantai dari kayu, buat kamu sedang mencari harga parket lantai vinyl per box bisa menyimak dari artikel informasi yang diberikan oleh kami tentang harga dari lantai vinyl 

sebelum memasuki informasi harga lantai vinyl per box, ada baiknya kamu mengenal tentang lantai vinyl agar lebih tau tentang keunggulan dan asal usul lantai vinyl ini, ingin melihat harga dari lantai kayu jati bisa cek di bawah ini 

Baca : Daftar Harga Lantai Kayu Jati Murah Dan Terjangkau 

Harga Parket Lantai Vinyl Per Box 


 

Vinyl Roll

PRODUKUKURANTEBALLUASHARGA/ROLL
Wood Roll 1.2 mm20m X 2m1.2 mm40 m²Rp 3,000,000
Wood Roll 1.6 mm20m X 2m1.6 mm40 m²Rp 4,300,000

Vinyl Tile

PRODUKUKURANTEBALISILUASHARGA/BOX
Borneo30 cm X 30 cm1.5 mm55 pcs5 m²Rp 500,000
Maxwell30 cm X 30 cm1.5 mm55 pcs5 m²Rp 475,000
Uvi Lucky30 cm X 30 cm1.5 mm49 pcs4 m²Rp 350,000
Nexwood30 cm X 30 cm2 mm33 pcs3 m²Rp 400,000
Woosoung45 cm X 45 cm3 mm16 pcs3.31 m²Rp 648,000

Asal usul Lantai vinyl 

Lantai vinyl, juga dikenal sebagai polyvinyl chloride (PVC), memiliki sejarah yang relatif muda jika dibandingkan dengan jenis lantai lainnya seperti kayu atau batu. Vinyl sendiri ditemukan pada pertengahan abad ke-19, tetapi baru benar-benar digunakan sebagai bahan lantai di pertengahan abad ke-20.

Sejarah Singkat Lantai Vinyl:

  • Penemuan Vinyl: Vinyl pertama kali ditemukan pada tahun 1920-an oleh para ilmuwan yang mencari alternatif untuk karet alami yang lebih murah. Namun, awalnya, vinyl tidak banyak digunakan karena kurangnya pemahaman tentang bagaimana cara memprosesnya menjadi bahan yang berguna.
  • Perkembangan Teknologi: Pada tahun 1930-an dan 1940-an, dengan kemajuan teknologi dan penelitian, metode pengolahan vinyl semakin disempurnakan, menjadikannya lebih tahan lama dan mudah diolah.
  •  Perkenalan ke Pasar: Di pertengahan abad ke-20, vinyl mulai dipasarkan sebagai alternatif lantai yang murah dan tahan air. Ini menjadi pilihan populer, terutama dalam dapur, kamar mandi, dan area komersial lainnya karena sifat tahan air, mudah dibersihkan, dan ketahanannya terhadap noda.
  •  Evolusi Desain: Seiring berjalannya waktu, teknologi pencetakan dan desain memungkinkan produsen lantai vinyl untuk menciptakan pola dan tekstur yang menyerupai bahan-bahan alami seperti kayu, batu, dan keramik. Ini meningkatkan popularitas lantai vinyl di berbagai pengaturan rumah.
  • Kesadaran Lingkungan: Dalam beberapa dekade terakhir, ada kekhawatiran tentang dampak lingkungan dari produksi dan pembuangan vinyl. Ini mendorong industri untuk mengembangkan metode produksi yang lebih ramah lingkungan dan memperkenalkan lantai vinyl dengan kandungan daur ulang.

 

Daftar Harga Lantai Kayu Jati Murah Dan Terjangkau

Sebelum berniat memasang lantai kayu jati di hunian, kamu perlu mengetahui harga lantai kayu jati murah dan terjangkau, agar bisa memperhitungkan budget yang diperlukan di ruangan yang sedang rencanakan untuk di pasang lantai kayu jati. 

Tapi perlu diketahui, kita harus memperkenalkan secara detail tentang kayu jati terlebih agar kita lebih mengenal secara karatkeristik maupun sifatnya, agar kamu bisa merawat secara baik bila sudah terpasang lantai kayu jati di hunian anda. 

Mengenal Lantai Kayu Jati Sederhana

Jati adalah jenis kayu keras yang sangat dihargai dan telah lama digunakan dalam berbagai aplikasi, dari perabotan hingga pembangunan kapal. Nama jati juga merujuk kepada pohon yang menghasilkan kayu ini, yang termasuk dalam genus Tectona dan famili Lamiaceae.



Pohon jati asli dari kawasan tropis Asia Selatan dan Tenggara, seperti India, Burma, Thailand, dan tentu saja, Indonesia. Di Indonesia, jati telah menjadi bagian integral dari budaya dan industri, terutama di Jawa, di mana hutan jati luas dapat ditemukan.

Kelebihan Lantai Kayu Jati 

Ada beberapa karakteristik yang membuat jati menjadi kayu yang istimewa:

Ketahanan Dan Kekuatan 

Jati ialah kayu yang sangat kuat dan tahan lama. Ini tahan terhadap serangan hama, seperti rayap dan tahan terhadap cuaca yang membuatnya ideal untuk penggunaan di luar ruangan.

Kualitas Estetika

Jati dikenal karena keindahan alaminya. Ini memiliki warna yang kaya, biasanya bervariasi dari coklat emas hingga coklat gelap dengan serat yang berbentur dan menciptakan pola yang menarik. Warna dan tekstur ini membuat jati menjadi pilihan populer untuk perabotan dan lantai.

Ketahanan Terhadap Cuaca

Jati memiliki kandungan minyak alami yang membantu melindunginya dari elemen. Kayu ini sangat tahan terhadap pelapukan, perubahan suhu dan kelembaban yang menjadikannya pilihan yang baik untuk penggunaan luar ruangan.

Ketersediaan

Meskipun jati ialah kayu yang berharga, ia juga cukup melimpah, terutama di beberapa area seperti Jawa di indonesia.

Penggunaan jati mencakup berbagai aplikasi, mulai dari perabotan dan lantai hingga bingkai jendlea an pintu dna bahkan kapal. Dengan perawatan yang tepat, produk ang terbuat dari jati bisa bertahan selama bertahun - tahun. 

Harga Lantai Kayu Per Meter 

  1. Nama Kayu : Kayu jati, Ukuran 1,2cm x 5cm x 20cm, Harga Rp 265.000
  2. Nama Kayu : Kayu jati, Ukuran 1,2cm x 5cm x 25cm, Harga Rp 296.000
  3. Nama Kayu : Kayu jati, Ukuran 1,2cm x 5cm x 30cm, Harga Rp 380.000
  4. Nama Kayu : Kayu jati, Ukuran 1,2cm x 7cm x 30cm – 60cm, Harga Rp 420.000
  5. Nama Kayu : Kayu jati, Ukuran 1,5cm x 9cm x 30cm – 90cm, Harga Rp 760.000
  6. Nama Kayu : Kayu jati, Ukuran 1,5cm x 12cm x 30cm -120cm, Harga Rp 850.000
  7. Nama Kayu : Kayu Jati Grade B, Ukuran 1,2cm x 5cm x 20cm, Harga Rp 235.000
  8. Nama Kayu : Kayu Jati Grade B, Ukuran 1,2cm x 5cm x 25cm, Harga Rp 268.000
  9. Nama Kayu : Kayu Jati Grade B, Ukuran 1,2cm x 5cm x 30cm, Harga Rp 296.000
  10. Nama Kayu : Kayu Jati Grade C, Ukuran 1,2cm x 5cm x 20cm, Harga Rp 160.000
  11. Nama Kayu : Kayu Jati Grade C, Ukuran 1,2cm x 5cm x 25cm, Harga Rp 175.000
  12. Nama Kayu : Kayu Jati Grade C, Ukuran 1,2cm x 5cm x 30cm, Harga Rp 189.000

Harga Lantai Kayu Jati Per Dus Dan Per Box 

Informasi harga parket dari kayu jati per dus
Ukuran Per pcsVolume Per dusGrade AGrade B
1.2 x 5 x 20 cm2,52m2Rp. 579.600Rp. 491.400
1.2 x 5 x 25 cm2,525m2Rp. 631.250Rp. 580.750
1.2 x 5 x 30 cm2,52m2 Rp. 806.400Rp. 630.000

Biaya Pasang Lantai kayu Jati 

harga lantai kayu jati murah dan terjangkau

  • Pemasangan Parquet diatas Acian = Rp 200.000 /permeter
  • Pemasangan Parquet diatas Keramik = Rp 220.000 /permeter
  • Pemasangan Flooring diatas Keramik = Rp 220.000 /permeter
  • Pemasangan Flooring diatas Acian = Rp 200.000 /permeter
  • Pemasangan Adu manis = Rp 75.000 /permeter
  • Pemasangan Skirting/Plint = Rp 30.000 /permeter

itulah daftar harga lantai kayu jati yang beredar di pasaran, maka kamu bisa menghitung dengan baik tentang biaya pemasangan serta harga materal parket kayu jati itu sendiri. ini material yang berkualitas.